25 Maret 2023 | Kegiatan Statistik
Badan Pusat Statistik Kota Bandung melaksanakan rekrutmen
petugas lapangan kegiatan Sensus Pertanian 2023. Kegiatan Pendataan lapangan Sensus
Pertanian ini akan dilaksanakan pada bulan Juni s.d. Juli 2023.
Sensus Pertanian tahun 2023 (ST2023) merupakan Sensus Pertanian yang ke-7. Kegiatan ST2023 dilakukan untuk mengakomodir variabel yang dibutuhkan untuk kelengkapan data pertanian berkembang sangat dinamis, menjawab kebutuhan data baik di level nasional maupun internasional, dan dirancang untuk memperoleh hasil yang berstandar internasional dengan mengacu pada program Food and Agricultural Organization (FAO) yang dikenal dengan World Programme for the Census of Agriculture (WCA).
Tahapan dan jadwal Kegiatan Rekrutmen Petugas Lapangan
ST2023 :
Tahapan Kegiatan | Waktu | Laman Informasi | Keterangan |
---|---|---|---|
Rekrutmen Terbuka Calon Petugas ST2023[DITUTUP] | 22 - 23 Maret 2023 | KLIK DISINI | Registrasi/ pengisian Biodata Pengumpulan Berkas Persyaratan |
Pendaftaran ke e-learning Pusdiklat [DITUTUP] | 24 - 25 Maret 2023 | KLIK DISINI | Registrasi/ pengisian Biodata Pengumpulan Berkas Persyaratan |
Test di e-learning Pusdiklat [DITUTUP] | 26 Maret 2023 | KLIK DISINI | Calon Petugas melakukan test online di e-learning Pusdiklat pada Sesi 1 (06.00 - 12.30) WIB |
Test wawancara offline | 27 Maret 2023 | KLIK DISINI | Calon petugas hadir membawa persyaratan dan hadir sesuai sesi dan tempat yang telah ditentukan |
Penetapan Petugas | 31 Maret 2023 |
|
Berita Terkait
Informasi Seputar Rekrutmen Petugas Regsosek 2022 BPS Kota Bandung
Kick Off ST2023 BPS Kota Bandung
Rekrutmen Calon Mitra BPS Kota Bandung 2024
Rekrutmen Terbuka Petugas Sensus Pertanian 2023 Kota Bandung
Pastikan Informasi Resmi Rekrutmen BPS
Pengumuman Final Hasil Seleksi Calon Petugas ST2023 Kota Bandung
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kota BandungJl. Jend. Gatot Soebroto No. 93 Bandung
Jawa Barat | Telp./Faks. : +62 22 7305091
Mailbox : bps3273@bps.go.id
Tentang Kami